Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2024

Inter-VLAN Di Cisco Packet Tracer

Gambar
  Inter-VLAN Oleh : Damar Aufadzaky Prtama Pengertian Inter Vlan     Menurut Putri Agustiyaningsih InterVLAN Routing adalah proses routing yang di jalankan oleh router yang bertujuan agar masing-masing komputer pada VLAN yang berbeda bisa saling berhubungan     Menurut Noki Ilham Aufa Nugroho Inter-VLAN adalah singkatan dari Inter-Virtual Local Area Network, yaitu teknologi yang memungkinkan komunikasi antara beberapa VLAN yang berbeda pada suatu jaringan.      Dari Pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa Inter-VLAN adalah proses pengiriman lalu lintas jaringan dari satu VLAN ke VLAN lain dengan menggunakan router. Inter-VLAN routing memungkinkan host-host yang berada pada VLAN yang berbeda untuk terhubung Fungsi inter vlan      Menurut ILYAS KHAN Inter-VLAN dapat membantu membangun saluran komunikasi antara dua atau lebih VLAN yang berbeda     Menurut  Menurut Jepi Sujana Inter-vlan routing digunakan untuk...

Vlan Pada Cisco Paket Tracer

Gambar
  Vlan Pada Cisco Paket Trcer Oleh : Damar Aufadzaky Pratama Pengertian Vlan     Menurut Alvana Noor Fariza VLAN (Virtual Local Area Network) adalah sub network yang dapat mengelompokkan kumpulan perangkat pada jaringan area lokal fisik (LAN) yang terpisah. Virtual Local Area Network juga bisa dikatakan pengelompokkan logis perangkat dalam domain siaran yang sama     Menurut Zanikurnia Vlan adalah sebuah teknologi dalam jaringan komputer yang memungkinkan untuk membagi atau mengelompokkan beberapa perangkat komputer ke dalam jaringan yang sama, meskipun mereka berada di lokasi yang berbeda. Dengan VLAN, kita dapat membuat beberapa jaringan virtual di dalam satu jaringan fisik, yang memungkinkan untuk mengatur dan mengelola lalu lintas data dengan lebih efisien serta meningkatkan keamanan jaringan     Dari pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa  VLAN (Virtual Local Area Network) adalah teknologi jaringan komputer yang memungkinkan pemisahan ...

OSPF Di Cisco Packet Tracer

Gambar
  OSPF Di Cisco Packet Tracer Oleh : Damar Aufadzaky Pratama Pengertian Ospf     Menurut Antez OSPF (Open Shortest Path First) merupakan sebuah routing protokol berjenisIGRP(Interior Gateway Routing Protocol)yang hanya dapat bekerja dalam jaringan internalsuatu organisasi atau perusahaan. Jaringan internal maksudnya adalah jaringan di manaAnda masih memiliki hak untuk menggunakan, mengatur, dan memodifikasinya. Ataudengan kata lain, Anda masih memiliki hak administrasi terhadap jaringan tersebut     Menurut Bayu A OSPF (Open Shortest Path First) adalah sebuah protokol routing yang digunakan dalam jaringan komputer untuk mengirimkan informasi routing antara router     Dari Pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa OSPF (Open Shortest Path First) adalah protokol routing yang digunakan untuk menentukan jalur terpendek antara dua node dalam jaringan komputer. OSPF merupakan protokol routing dinamis yang mampu menjaga, mengatur, dan mendistrib...

Access Control List Di Cisco Packet Tracer

Gambar
  Access Control List  Oleh : Damar Aufadzaky Pratama  Pengertian Accses Contor List     Menut Bayu A  Access Control List (ACL) adalah sebuah teknik yang digunakan untuk mengontrol akses ke jaringan atau informasi     Menurut Rani Pilo  ACL (Access Control List), atau daftar kontrol akses, adalah seperangkat aturan atau daftar yang digunakan dalam keamanan sistem komputer untuk mengatur dan mengontrol akses pengguna atau entitas ke sumber daya sistem, seperti file, direktori, jaringan, atau objek lainnya.     Dari Pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa  ACL (Access Control List), atau daftar kontrol akses, adalah seperangkat aturan atau daftar yang digunakan dalam keamanan sistem komputer untuk mengatur dan mengontrol akses pengguna atau entitas ke sumber daya sistem, seperti file, direktori, jaringan, atau objek lainnya Macam Macam Mode Access Control List Standart     Menurut Maklouke  Standart ACL merupakan...